Finishing dan Perawatan Kayu

Ini Bukti Efektifnya Perawatan Kayu dengan Bahan Alami yang aman

Perawatan kayu dengan bahan alami bisa memberikan proteksi yang tak kalah baik dibanding perawatan kayu menggunakan bahan sintetis. Malah, sebuah kuil kayu di Jepang yang didirikan sejak 597 Masehi masih berdiri kokoh hingga hari ini menggunakan perawatan dengan bahan-bahan alami. Kuil Koryuji yang terbuat dari kayu dan berusia lebih dari 1000 tahun. Dengan menggunakan kombinasi […]

Ini Bukti Efektifnya Perawatan Kayu dengan Bahan Alami yang aman Read More »

perawatan kayu terbaik untuk suasana rumah yang akrab dan asri

Sedikit yang menyadari bahwa material kayu memiliki efek positif bagi manusia. Padahal, sebuah penelitian mengkonfirmasikan hal tersebut.  Jika kita melakukan perawatan kayu, baik perawatan furniture kayu maupun perawatan kayu pada  elemen bangunan yang terbuat dari kayu, maka dampak positif tersebut akan menjadikan suasana lebaran semakin indah di rumah kita. Penelitian dari Universitas British Columbia melibatkan

perawatan kayu terbaik untuk suasana rumah yang akrab dan asri Read More »

Finishing Kayu Jati Belanda dengan Biopolish® khusus untuk kayu

Bagaimana proses finishing kayu jati belanda? Sebagaimana jenis kayu lain pada umumnya, material ini memiliki keunggulan maupun kekurangan. Dengan demikian, bahan-bahan finishing yang digunakan pun sebaiknya sesuai dengan karakteristik tersebut. Sekilas Mengenai Kayu Jati Belanda Kayu Jati Belanda adalah kayu yang sering disebut sebagai kayu peti kemas atau pallet kayu. Kayu ini telah digunakan sejak

Finishing Kayu Jati Belanda dengan Biopolish® khusus untuk kayu Read More »

memilih polishing alat makan yang food grade dan tidak berbau

Proses pemolesan atau polishing alat makan seperti mangkuk dan sendok kayu tidak bisa disamakan dengan polishing furniture seperti almari, meja, atau kursi. Alat-alat makan akan kontak langsung dengan makanan manusia. Dengan demikian, diperlukan bahan polishing yang benar-benar non toksik. Bahkan tingkat toksisitas yang kecil berupa sedikit kandungan zat berbahaya saja sangat tidak direkomendasikan. Sebab, saat

memilih polishing alat makan yang food grade dan tidak berbau Read More »

inilah beeswax bahan alami terbaik untuk wood polish mebel anda

Beeswax adalah lilin lebah madu dengan sejuta manfaat bagi manusia. Fungsi beeswax sebagai bahan pemoles  sangat unggul karena memiliki sifat water resistance hingga non toksik atau tidak beracun. Beeswax adalah lilin yang berasal dari spesies lebah madu pada genus Apis. Lilin ini diproduksi lebah madu tertentu untuk memperkokoh sarang koloni lebah. Manusia memanfaatkan lilin lebah dalam

inilah beeswax bahan alami terbaik untuk wood polish mebel anda Read More »

aplikasi beeswax pada kayu

Biopolish Beeswax Pasta Perawatan Mebel Kayu Food Grade dari Indonesia

Biopolish interior merupakan polish furniture wax yang bersifat food grade atau aman ketika bersentuhan langsung dengan makanan. Selain itu biopolish interior juga dapat di aplikasikan untuk furniture interior lainya seperti kitchen set, meja makan dan berbagai furniture lainya. Biopolish® Interior – food grade wood polish diformulasikan khusus sesuai standard sertifikasiU.S. Food and Drug Administration (FDA

Biopolish Beeswax Pasta Perawatan Mebel Kayu Food Grade dari Indonesia Read More »

talenan kayu yang dibersihkan menggunakan Biopolish Beeswax

Finishing Kayu dengan Pelapis Non Transparan atau Cat Kayu Solid

Finishing kayu dengan pelapis non transparan hanyalah satu dari sekian jenis finishing. Berikut ini akan dibahas mengenai jenis finishing ini dan pilihan yang bisa diaplikasikan. Setelah kita berbicara mengenai finishing pelapis transparan color sekarang gilirannya kita berbicara pelapis non transparan. Selain untuk keindahan kita harus paham fungsi dasar finishing kayu, bahwa bahan pelapis tidak hanya

Finishing Kayu dengan Pelapis Non Transparan atau Cat Kayu Solid Read More »

Cara Mencegah Pelapukan Kayu Menggunakan Biopolish Beeswax

Bagaimana cara mencegah pelapukan kayu? Pada artikel ini, akan dibahas pelapukan kayu secara biologi serta beberapa cara yang terbukti efektif dan biasa diaplikasikan untuk mencegahnya. Pelapukan kayu secara biologi hanyalah satu dari berbagai jenis pelapukan yang ada di alam. Pada dasarnya pelapukan kayu dapat dibagi menjadi tiga, yaitu pelapukan biologi (dekomposisi), pelapukan fisika (mekanik), dan

Cara Mencegah Pelapukan Kayu Menggunakan Biopolish Beeswax Read More »