aplikasi beeswax pada kayu

Finishing Kayu Secara Aman dengan Bahan Finishing Biopolish Beeswax

finishing food grade biopolish beeswax

Anda memiliki peralatan makan dari kayu ataupun furniture yang bersentuhan  dengan makanan seperti meja makan ataupun furniture untuk bayi ?

Perawatan furniture yang bersifat food grade seperti ini akan berbahaya jika menggunakan bahan bahan kimia. Pasalnya  bahan kimia tersebut bisa meninggalkan residu  pada furnitur yang digunakan.  Oleh karena itu sangat penting menggunakan produk finishing food grade yang aman .

Finishing  food grade biopolish beeswax merupakan alternative yang wajib dimiliki oleh para pengrajin kayu atau siapa saja yang memiliki  perhatian terhadap keamanan furniture  kayu yang ada di rumahnya.

Finishing dengan menggunakan beeswax lebih aman dibandingkan dengan menggunakan bahan finishing lain. Bahan finishing alami akan lebih baik di lakukan untuk membuat finishing furniture kayu yang digunakan untuk kontak langsung dengan makanan.

Cara Efektif  Finishing Kayu Dengan Finishing Food

Grade Biopolish Beeswax

Melakukan finishing  food grade bukanlah hal yang tidak mungkin. Untuk melakukan finishing furniture yang kontak langsung dengan makanan memang harus menghindari bahan bahan kimia yang berbahaya. Di Indonesia masih banyak ditemukan bahan kimia yang berbahaya dalam produk finishing. Oleh karena itu penting untuk jeli memilih produk finishing yang tepat.

biopolish beeswax finishing food grade untuk kayu

Finishing kayu food grade  bisa dilakukan dengan efektif tanpa repot menggunakan banyak produk. Anda cukup menggunakan poles kayu biopolish beeswax. Kandungan lilin lebah serta natural vegetable oil yang tersedia di dalam biopolish beeswax memberikan perlindungan serta perawatan terhadap furniture kayu.

Tak hanya itu biopolish juga mampu mencerahkan kembali warna kayu yang Nampak memudar. Bahkan finishing food grade biopolish dapat dilakukan secara mandiri atau Do it your self tanpa menggunakan teknisi yang ahli.

Berikut ini tahap aplikasi untuk hasil natural dengan  finishing food grade biopolish :

  • Bersihkan furniture kayu yang akan di poles dari segala kotoran debu atau noda yang menempel. Anda juga bisa mengamplas terlebih dahulu permukaan furniture tersebut agat proses aplikasi semakin mudah di lakukan
  • Oleskan biopolish ke seluruh permukaan furniture dengan kain bersih. Ratakan biopolish keseluruh bagian furniture kemudian diamkan sejenak sekitar lima menit. Kemudian gososk sleuruh bagian yang telah di oles menggunakan kain bersih

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *